Guest Lecture E-Commerce

Guest Lecture E-Commerce B2C, merupakan kegiatan kuliah tamu matakuliah E-Commerce yang mengundang pemateri dari Universitas Brawijaya Malang. Kegiatan ini dipelopori oleh Program Studi Administrasi Bisnis Universitas Yudharta Pasuruan. (17/10/2020)
Dalam kesempatan ini yang menjadi pemateri adalah Ibu Reika Happy Sugiastuti, M.AB. beliau merupakan dosen di Universitas Brawijaya, dalam kesempatan ini juga yang menjadi Host adalah Ibu Antin Rakhmawati, M.AB. Materi yang diangkat adalah Business to Consumer yang mengemukakan tentang hubungan strategi digitalisasi pemasaran bisnis kepada konsumen atau end user.